Niken Salindry adalah seorang sinden yang dulunya terkenal sebagai sinden cilik yang penuh talenta. Wajahnya dulu sangat menggemaskan karena anaknya lucu dan pintar sehingga mampu untuk mengimbangi guyonan para dalang dan sinden senior.
Niken sekarang menjadi sinden sekaligus penyanyi yang terkenal tak hanya di kediri, tapi dia viral dengan membawakan lagunya Deny Caknan, kemudian yang terbaru membawakan lagunya Goldcoustic yang berjudul Nemen.
Karakter suara Niken kuat dan melengking sehingga nyanyi lagu koplo dia sangat cocok, videonya viral dan trending di Youtube sehingga semakin-hari semakin banyak penggemarnya baik didunia nyata maupun netizen.
NIKEN SALINDRY LAHIR DI KEDIRI
Gadis kelahiran 29 Juni 2008 ini diketahui menyukai genre keroncong dan dangdut. Bahkan dirinya sudah banyak merilis lagu.
Seblum viral dengan lagunya Kidung Wahyu Kolosebo, Wewayangan, Banyu Langit, Lungset, Anoman Obong hingga Lingsir Wengi.
Gadis cantik 15 tahun tersebut viral menjadi bantengan yang kesurupan, tapi anehnya kesurupan bukannya menakutkan malah kelihatan makin cantik.
NIKEN AKTIF DI SOSMED
Sebagai influenser yang dikenal melestarikan kebudayaan adat Jawa, Niken Salindry sering manggung di daerah-daerah di Jawa timur, bahkan tak jarang dia sampai keluar kota.
Kesibukannya dilain waktu adalah membuat konten dan menyanyi sehingga waktunya sangat sedikit untuk bisa menikmati kehidupan sesuai usianya yang masih remaja.
Berikut Profil Biodata Niken Salindry :
Nama lengkap : Dimas Niken Salindri
Nama panggilan : Niken
Nama panggung : Niken Salindry
Tempat,tanggal lahir : Kediri, Jawa Timur, 29 Juni 2008
Umur : 14 tahun
Kewarganegaraan : Indonesia
Agama : Islam
Profesi : Sinden Cilik dan Penyanyi Dangdut
Genre : Keroncong, Dangdut
Zodiak : Cancer
Instagram : @niken_salindry_reall
TikTok :@nikensalindryreal
Itulah profil biodata Niken Salindry sebagai sinden cilik yang saat ini tumbuh menjadi remaja gadis sangat cantik.
Posting Komentar untuk "PROFIL BIODATA NIKEN SALINDRY, SINDEN CILIK JADI CANTIK"