Dari sekian klan Nurmagomedov, ada satu sosok petarung yang juga menjadi sorotan sampai saat ini yaitu Abubakar Nurmagomedov. Sepupu Khabib Nurmagomedov tersebut dikenal sangat kuat dalam duel bawah maupun standing figt sehingga pria kelahiran 1989 ini memiliki aura yang bukan kaleng-kaleng ketika berada di oktagon.
BERIKUT FAKTA-FAKTA TENTANG ABUBAKAR NURMAGOMEDOV
1. DUEL DENGAN CONNOR MC GREGOR
Saat terjadi kerusuhan pada event Khabib VS Connor UFC 229, sosok Abubakar Nurmagomedov terlibat baku hantam dengan Connor diatas oktagon, sementara Khabib terbang menghampiri cornernya connor yaitu si mulut besar, Dillon Danis.
2. DUEL DENGAN KHAMZAT CHIMAEV
Saat UFC 280 yang mempertemukan Oliveira dengan Islam Makachev ternyata hura-huranya tidak hanya ketika Makachev menang melawan Do Bronx saja, ada kerusuhan malah yang terjadi diluar oktagon yakni Khamzat yang baku hantam dengan Abu Bakar Nurmagomedov, melihat klannya diserang , Khabib dari atas oktagon memantau kerusuhan itu, hampir saja dia ikutan baku hantam, untuk sudah ditangani pihak keamanan.
3. SEPUPU KHABIB YANG PALING SUKA TAWURAN
Ada fakta menarik seputar Abubakar ini, yakni semasa sekolah dulu dia sudah dikenal songong dan suka tawuran dengan sesama remaja Dagestan, hal ini diungkapkan Khabib sendiri pada saat wawancara setelah kerusahan dengan Khamzat, Abubakar memang sepupu paling jahil dan paling suka bikin onar, jadi dia maklum pada saat ada gesekan dengan Borz.
BERIKUT PROFIL BIODATA ABUKBAKAR NURMAGOMEDOV
Born : November 13, 1989 (age 33)[1]
: Makhachkala, Dagestan ASSR, Russian SFSR, Soviet Union
Nationality : Russian
Height : 5 ft 11 in (180 cm)
Weight : 170 lb (77 kg; 12 st 2 lb)
Division : Welterweight
Reach : 73 in (190 cm)[2]
Style : Sambo
Fighting out of : Makhachkala, Dagestan, Russia
: San Jose, California, U.S.
Team : Gadzhi Makhachev freestyle wrestling club
: American Kickboxing Academy
: KHK MMA Team
: SC Bazarganova
Rank : International Master of Sports in Combat Sambo
Years active : 2011–present
Mixed martial arts record
Total 21
Wins 17
By knockout 6
By submission 4
By decision 7
Losses 3
By knockout 1
By submission 2
Draws 1
Other information
Notable relatives Khabib Nurmagomedov (cousin)[3]
Shamil Zavurov (second cousin)
Mixed martial arts record from Sherdog
Medal record
Men's Combat Sambo
Representing Russia
WCSF World Championships
Bronze medal – third place 2014 Moscow −82 kg
Bronze medal – third place 2013 Moscow −82 kg
WCSF World Cup
Bronze medal – third place 2014 Gaspra −82 kg
Posting Komentar untuk "PERNAH DUEL SAMA KHAMZAT, INI ABUBAKAR NURMAGOMEDOV"